Desain kamar mandi modern minimalis sangat berkembang begitu pesat dan anda pecinta rumah minimalis tentu wajib mengikuti perkembangannya. Kamar mandi adalah area yang sering dijamah setiap hari oleh anggota keluarga. Tentu dengan desain yang yang kekinian akan membuat seseorang melihatnya merasa nyaman.
Untuk menghias kamar mandi anda dapat menggunakan beberapa material yang akan kami bahas pada kesempatan kali ini. Jenis material kamar mandi ada beragam dan setiap saat dapat mengalami perubahan model dan bentuk.
Untuk itu bagi seorang arsitek mengikuti perkembangan model dan jenis material adalah hal yang wajib. Dinding kamar mandi mempunyai fungsi mencegah air dan dan meminimalisir noda yang menempel pada dinding. Inilah Pilihan dan jenis material dinding untuk kamar mandi minimalis yang bisa menjadi inspirasi.
Jenis Material Dinding Kamar Mandi
1. Wallpaper Vinyl
Jenis material untuk menghias kamar mandi minimalis yang pertama adalah memasang wallpaper vinyl. Kamar mandi modern simple sederhana dapat dihias atau menempelkan wallpaper supaya Anda tidak merasa bosan dengan tampilan yang itu-itu saja.
Mendekorasi kamar mandi supaya mempunyai sifat enak dipandang akan membuat seseorang yang datang terasa terkesan. Motif dan karakter wallpaper vinyl ada beragam sebelum anda membelinya anda bisa melihat-lihat berbagai macam modelnya sesuai dengan kebutuhan.
Kamar mandi dengan pasangan wallpaper vinyl akan terlihat mewah layaknya kamar mandi hotel berbintang. Banyak sekali keuntungan ketika anda memasang wallpaper vinyl salah satunya kalau kelembaban akibat percikkan air.
Kemudian kelebihan memasang wallpaper vinyl adalah mencegah korosi dinding. Sebagai saran jika anda ingin memasang wallpaper vinyl anda perlu menyiapkan lem agar wallpaper tersebut dapat tertempel dengan sempurna.
2. Warna Cat Dinding
Material kamar mandi agar terlihat cantik Anda dapat mendesain dengan pilihan warna cat dinding yang tepat. Tapi kadang orang merasa ribet karena harus memasang beberapa interior agar terlihat menawan. Namun ada beberapa saran ketika kamar mandi dicat dengan warna yang tepat akan memaksimalkan konsep desain masa kini.
Anda dapat memilih cat dengan warna yang cerah seperti semi-gloss agar kamar mandi terlihat modern. Menyenangkan sekali jika kamar mandi Anda terasa lebih luas dan sejuk.
3. Keramik Dinding
Jenis material dinding untuk kamar mandi mengikuti perkembangan zaman agar terlihat modern adalah memasang ubin keramik pada dinding maupun lantainya. Dengan memasang ubin keramik, kamar mandi akan terjaga kelembabannya karena banyaknya percikkan air sesudah mandi.
Memasang ubin kamar mandi bermanfaat agar lantai tidak terasa licin. Hawa sejuk akan dipancarkan sehingga menambah nilai estetik dari kamar mandi rumah anda.
4. Beadboard
Mungkin jarang Anda mendengar salah satu furniture ini karena memang hanya digunakan pada rumah minimalis modern mewah. Harga dari Beadboard sebagian dinding kamar mandi memang cukup mahal sehingga banyak orang jarang memasangnya.